Kas
batu bacan ini berwarna ke hijau hijauan dengan
Variasi hitam. konon katanya batu ini sedikit demi sedikit akan
berubah warna dengan cerah berubah berwarna hijau. Semakin sering di pakai maka batu bacan ini akan terus berubah menuju
kecerahan hijaunya.
Selain warna hijau, Batu bacan doko bisa beraneka ragam warna. bahkan ada batu bacan yang biasa di sebut
Bacan Elektrik. Mungkin karena batu bacan doko ini cristalnya lebih kelihatan.
Selain warna yang sering ada yaitu warna hijau kebiru biruan, Batu bacan doko ada yang hanya berwarna hitam. Sehingga kadang orang mengatakan bila hanya hitam saja maka tidak di anggap batu bacan doko. Padahal batu tersebut sama dalam satu batu bongkahan.
bagi anda yang tertarik dengan batu tersebut dapat di lihat di Koleksi dari Zet Gemstone di Kota Solo, Jawa Tengah.